Labuan Bajo, 09 Januari 2025 DPRD Kabupaten Manggarai Barat Menggelar Rapat Paripurna dengan Agenda Pembukaan Masa Sidang II Tahun Sidang 2025 dan Pembahasan Penetapan Keputusan Badan Musyawarah DPRD Kabupaten Manggarai Barat tentang Acara, Jadwal, dan Waktu Pelaksanaan Sidang II Tahun Sidang 2025